Sistem Digital : Sejarah dan Latar Belakang Sistem analog dan Digital



Sejarah dan Latar Belakang Sistem analog dan Digital - Untuk pembukaan mungkin saya akan cerita dikit ya tentang pertama kali saya mengenal sistem digital yang nanti akan kita bahas. Awal pertama kali kuliah di semester satu saya di hadapkan dengan matakuliah yang menurut saya asing yaitu sistem digital.

Dengan nama yang baru saya kenal saya semangat dengan nama matakuliah tersebut, dari sana saya mulai mencari cari-cari tentang sejarah dan pengertiannya. Untuk sejarah ini saya dapatkan dari beberapa artkel dari website sebelah atau jika ada yang mempunyai pandangan sejaran berbeda bisa dikoreksi dikomen.

Sejarah Sistem Digital

Nama dari digital ini berasal dari bahasa yunani yaitu Digitus yang artinya jari-jemari, loh kq jari sih artinya? Ya, mana saya tau hehehe. Menurut artikel yang saya baca nama itu apabila kita hitung jari orang dewasa normal maka jumlahnya ada 10 yang angkanya terdiri dari 0 dan 1. Oleh karena itu digital merupakan suatu penggambaran dari suatu keadaan 0 dan 1 yaitu off dan on (bilangan biner). Semua sistem computer menggunakan digital untuk basis datannya, dapat disebut juga Bit (Binary Digit).
Baca: Dasar Pemrograman berbasis web untuk pemula
Bentuk komunikasi pertama mahluk hidup pertama kali adalah suara yang dikeluarkan oleh mulut dan diterima oleh telinga, namun jika jarak terlalu jauh maka bentuk komunikasi ini akan terhalang, bagaiman bisa mencerna informasi yang diberikan kalo jaraknya sangat jauh.

Naah maka dari itulah suatu alat akan sangat berguna untuk berinteraksi.  Pada tahun 1753, Charles Morrison seorang penemu dari Scotlandia memperkenalkan sistem transmisi listrik menggunakan satu kabel (plus ground)untuk masing-masing huruf.

Pada system ini diperlukan sebuah pithball dan kertas di sisi terima untuk mencetak hasilnya.Pada tahun 1835, Samuel Morse memulai bereksperimen dengan telegraph seperti yang kita kenal sekarang. Dua tahun kemudian, pada 1837,telegraph mulai dikenalkan oleh Morse di USA dan oleh Sir Charles Wheatstonedi Inggris. Telegraph pertama kali dipublikasikan pada tahun 1844, dan mulailahmasa komunikasi listrik yang kelak akan menguasai kehidupan manusia.Skema komunikasi yang dibicarakan di atas dapat dikatakan “Digital” .

secara alamiah dikatakan demikian karena hanya ada sejumlah pesan terbatas yang digunakan. Tidak demikian halnya setelah Alexander Graham Bell memperkenalkan telepon pada tahun 1876.

Telepon merupakan sistim komunikasi analog. Pesan yang disampaikan tidak terbatas karena langsung diucapkan dari mulut manusia. Setelah penemuan ini, sistim analog mulai menggantikan sistem “Digital” yang telah ada.

Bahkan Western Union Telegraph Company, perusahaan yang tadinya bergerak di bidang telegraph mulai beralih ke bisnis telepon.
Baca: Teknologi keren alat pacu jantung menggunakan WIFI
Dibutuhkan waktu beberapa abad lamanya sebelum teknologi berbalik arah, yaitu sistem digital menggantikan sistem analog. Sejak tahun 1976, sistem komunikasi digital secara perlahan mulai menggantikan dominasi sistem komunikasi analog.

Pergantian sistem ini berlangsung cukup pesat sejak ditemukannya komputer dan piranti elektronik solid state. Aplikasi komersial digital dimulai pada tahun 1962, saat Bell System memperkenalkan sistem transmisi TI yang menandai awal kebangkitan revolusi digital komersial. Di akhir tahun ini, sekitar 250 rangkaian komunikasi digital telah di-instal.

Pada pertengahan tahun 1976, angka ini melonjak mencapai 3 juta.Suatu perkembangan yang cukup fantastis bukan. Pada pertengahan 1980 an, ketika sistem komputer merayakan 40tahun keberadaannya, sementara teknologi solid state masih cukup muda, jaringan digital dengan kontrol komputer telah dikomersialkan.

Masyarakat informasi telah mencapai level kematangan dalam fase kehidupannya.

Akseskomunikasi instan baik dari mobil, pesawat udara, atau dari gelanggang olahraga sekalipun, akan menjadi suatu kenyataan.

Dibutuhkan waktu 20 abad lamanya untuk berpindah dari sistim nyala obor ke sistem komunikasi sinyal listrik, untuk mengkomunikasikan data yang sama. Dibutuhkan waktu 20 tahun untuk berpindah dari sistem transmisi data listrik primitif ke sistem komunikasi data lanjutan berkecepatan tinggi.

Dan hinggasaat ini, perkembangan teknologi masih belum berakhir.

Mungkin untuk hari ini kita membahas sejarah saja kali yaa, untuk bahasan selanjutnya kita akan bahas mengenai gerbang logika sistem digital yang akan di bahas detail. Semoga cerita basa basi saya diatas bermamfaat untuk sobat semua. terimaksih


Artikel Terkait Lainnya:

How to style text in Disqus comments:
  • To write a bold letter please use <strong></strong> or <b></b>.
  • To write a italic letter please use <em></em> or <i></i>.
  • To write a underline letter please use <u></u>.
  • To write a strikethrought letter please use <strike></strike>.
  • To write HTML code, please use <code></code> or <pre></pre> or <pre><code></code></pre>.
    And use parse tool below to easy get the style.
Show Parser Hide Parser